Pengertian
Produksi Secara Umum Dan Secara Ekonomi
Secara umum Produksi
dapat diartikan sebagai kegiatan untuk meningkatkan
atau menciptakan kegunaan (utility) dari benda-benda ekonomi dengan masukan
berupa factor-faktor produksi sehingga menjadi bentuk keluaran berupa produk.
Pengubahannya sendiri adalah secara teknis atu berdasarkan teknologi tertentu
dan sering disebut “proses produksi”.
http://yefrichan.wordpress.com/2011/03/01/konsep-dasar-produksi
Produksi dalam arti
teknis dan ekonomi adalah secara teknis merupakan suatu pendayagunaan sumber-sumber yang tersedia. Dimana nantinya diharapkan
terwvujudnya hasil yang lebih baik dari segala pengorbanan yang
telah diberikan. Sedangkan bila ditinjau
dari pengertian ekonomi, produksi merupakan suatu proses pendayagunaan segala sumber yang
tersedia untuk mewujudkan hasil yang
terjamin kualitas, terkelola dengan baik sehingga kegiatan tersebut haruslah dilakukan
dengan biaya serendah mungkin untuk mencapai hasil maksimal.
Sistem Produksi dan
Operasi
Dengan
kata lain sistem produksi adalah transformasi bahan (input) menjadi produk
(output). Alur sistem proses produksi dalam manajemen operasi adalah
INPUT -> TRANSFORMASI -> OUTPUT
Input
berupa mesin,bahan/komponen, energi, dan desain produk ditransformasikan dengan
menggunakan berbagai fasilitas produksi yang terdapat didalam pabrik menjadi
Output
yang berupa barang, jasa, produk sampingan, dan sisa-sisa produk.
Secara
garis besar, proses produksi didalam pabrik dikelompokkan menjadi 2, yaitu pola
produksi terus-menerus, dan pola produksi terputus-putus. Kedua pola produksi
tersebut apabila digambarkan dalam skema perencanaan operasi akan nampak
sebagai berikut :
Gambar
1. Skema Perencanaan Operasi Terus Menerus
Gambar
2. Skema Perencanaan Operasi Terputus-putus
http://www.pendidikanekonomi.com/2013/01/proses-operasiproduksi.html
Pengertian
Lain Dari ERP –
Pengertian ERP atau Enterprise Resources Planning atau dalam bahasa
Indonesia Perencanaan Sumber Daya Perusahaan yaitu sebuah sistem informasi yang
digunakan oleh sebuah perusahaan barang ataupun jasa yang berguna untuk
mengintegrasikan semua proses jalannya perusahaan dari segala aspek baik proses
produksi, proses operasional, proses distribusi, dan segala proses lainnya dari
produk ataupun jasa dari perusahaan tersebut.
http://pengertianx.blogspot.com/2013/05/pengertian-erp-enterprise-resources-planning.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar